IBHCenter

Indonesian Board of Hypnotherapy Official Website

  • Home
  • Blog
  • Member
    • Certified Hypnotist
    • Certified Hypnotherapist
    • Trainer
  • Jadwal Pelatihan
  • Renewal
  • login

Berbagai Motif Seseorang Belajar Hipnotis

June 12, 2016 by Musthofa Hadi

Ya!! Hypnosis, pelan dan pasti.. semakin terkampanyekan di negeri ini. Saya, termasuk orang yang bersyukur sekali, jika ternyata, masyarakat Indonesia semakin banyak yang mengeksplor ilmu ini. Yups, meski juga masih ada pro-kontra yang menyertai perkembangan hebat issuing hypnosis di masyarakat. Baik, saya kali ini tidak bermaksud membahas pro kontra itu.

Saya coba tuliskan disini.. beberapa motif seseorang belajar hipnotis. Yakin, informasi ini akan bermanfaat bagi Anda. Berikut beberapa motif seseorang belajar hipnotis yang saya maksud:
 

MOTIF PERSONAL
:: Memperbaiki diri, pemberdayaan diri, peningkatan kualitas hidup ::

Dengan pengetahuan dan penguasaan teknik hypnosis, maka kita dapat lebih leluasa dan efektif dalam melakukan re-programming hal-hal yang tidak/kurang memberdayakan dalam diri kita. Sehingga secara terprogram pula, kita dapat berusaha membentuk diri kita menjadi semakin positif dan lebih berdaya. Tentu saja, hal itu sangat mempengaruhi kualitas hidup kita.

MOTIF SOSIAL
:: Memiliki satu tambahan skill untuk membantu orang lain ::

Dengan pengetahuan dan penguasaan teknik hypnosis, maka kita secara langsung telah memiliki satu lagi kemampuan tambahan, sebagai alternative jalan/cara kita dalam membantu sesama. Kita tidak hanya memiliki kemampuan untuk menerapi/me re-programming diri sendiri, namun juga terhadap orang lain yang membutuhkannya. Adalah suatu kebahagiaan tersendiri, saat kita dapat membantu orang lain.kema A:

MOTIF EKONOMI/BISNIS
:: Investasi ke depan yang cukup menjanjikan, secara profesional-ekonomis ::

>>SKEMA A:
Kemampuan teknik hypnosis, dapat kita gunakan untuk menerapi diri sendiri dan keluarga terdekat kita. Hal ini, tentu saja akan banyak sekali menghemat adanya pengeluaran-pengeluaran yang tidak/kurang perlu; misalnya berobat dan konsultasi pada terapis lainnya.

>>SKEMA B:
Kemampuan teknik hypnosis, pada ranah professional, dapat membuka jalan kita untuk menjadi seorang Professional Hypnotherapist. Kita dapat membuka klinik pengobatan alternative (dalam hal ini jasa hypnotherapy), guna membantu para klien yang membutuhkan. Secara ekonomis, profesi ini cukup menjanjikan, apalagi di masa-masa mendatang. Sebagai gambaran saja, rata-rata, jasa seorang hypnotherapist di setiap sesi hypnotherapy per-klien per-sesi, umumnya pada kisaran 300-500 ribu (maaf, saya sebut angka-nya). Lumayan kan?

>>SKEMA C:
Selain itu, kemampuan teknik hypnosis, pada ranah professional, dapat pula membuka jalan kita untuk menjadi seorang Stage Hypnotist. Anda dapat tampil sebagai hypnotist penghibur di panggung-panggung. Mengemas dan menampilkan berbagai permainan hypnosis apik, untuk keperluan hiburan maupun show pemberdayaan. Tarif sekali manggung, sama saja (setahu saya; ratusan ribu, hingga juta rupiah). Lumayan juga kan?

Nah, apakah Anda akan memperkuat motif Anda untuk belajar Hypnosis..??

Silahkan.. bebas saja!! ..Salam (((((mbois)))))

Filed Under: General

In memoriam Yan Nurindra

Certified Instructor of The Month October-2025

Gina Shabira Permana
No Anggota: 06706

lihat Profile

//Artikel Terbaru

  • RAHASIA DITANGAN ANDA!
  • Ingin Membuka Potensi Pikiran? Ini Dia 5 Langkah Menguasai Self-Hypnosis
  • Perbedaan Antara Hipnosis dan Self-Hypnosis
  • Pikiranmu Sepenuhnya dalam Kendalimu! Apa itu Pikiran Bawah Sadar?
  • Susah Mengubah Kebiasaan? Ini Kenapa Hipnosis Bisa Jadi Solusinya!

//Jadwal Pelatihan

Professional Hypnotherapy Workshop

20-Nov-2025 - Jakarta

Ilyas Afsoh

Detail

Basic Hypnotherapy

20-Nov-2025 - Tangerang

Bernartdous Sugiharto, S.S.T, CH, CHt, CPHt, CMH, CI, C.ESTher, CT. MTH, CT. NLMOR, CT NNLP, CT. PBL, CT. HLC

Detail

Basic Hypnotherapy

20-Nov-2025 - Bandung

Deden Rizwan R, S. Pd. I, CI. IBH

Detail

Professional Hypnotherapy Workshop

20-Nov-2025 - Jakarta

DR.(H.C) ARIS BUDIMAN, CHt.,CPHt.,CMHt, CI, CMTHt.

Detail

Jadwal Lengkap

// News

// Our Network

logo-nca logo-nnlp

// The Indonesian Board of Hypnotherapy

Plaza Basmar Lantai 3
Jl. Mampang Prapatan Raya 106 Jakarta Selatan
Whatsapp: 0813-8100-0981 (Mey)
IBH is managed by Integra

© Copyright 2014 IBH Center · All Rights Reserved · Powered by Indonesia9 ·